CONTOH BUKU ADMINISTRASI KELOMPOK TANI

8:10 PM
Buku administrasi merupakan hal yang sangat penting pada suatu kelompok tani. Melalui pembukuan administrasi yang bagus maka akan menunjang jalannya organisasi kelompok tani, mendorong kelompok menjadi transparan dan jelas. Maksud dari transparan adalah smua fihak yang terkait dengan kelompok baik itu dinas maupun anggota beserta masyarakat pada umumnya dapat melihat kondisi nyata kelompok dalam perkembangannya mulai berdiri hingga sekarang.  Jelas dimaksudkan bahwa kelompok benar-benar memiliki tujuan dan perencanaan sehingga jelas arah yang akan dituju yaitu mensejahterakan anggota. Berikut adalah contoh buku administrasi kelompok tani yang bisa dijadikan referensi untuk kelompok tani yang baru berdiri.

1.       BUKU DAFTAR PENGURUS DAN ANGGOTA
NO
NAMA
UMUR
PENDIDIKAN
ALAMAT
JUMLAH ANGGOTA KELUARGA
JABATAN
KETERANGAN









2.       BUKU PEMILIKAN LAHAN DAN TERNAK
NO
NAMA
LUAS PEMILIKAN LAHAN (Ha)
PEMILIKAN TERNAK (Ekor)
KET
SAWAH
TEGAL
PEKARANGAN
KOLAM
SAPI
KAMBING
AYAM
ITIK












3.       DAFTAR HADIR PERTEMUAN
NO
NAMA
TGL.PERTEMUAN
TEMPAT
TANDA TANGAN
KETERANGAN




1.
              2.
3.


4.       BUKU NOTULEN RAPAT
NO
TANGGAL
URAIAN
KESIMPULAN





5.       BUKU KEGIATAN
NO
TANGGAL
JENIS KEGIATAN
URAIAN KEGIATAN





6.       BUKU RENCANA KEGIATAN
NO
JENIS KEGIATAN
LOKASI
VOLUME
FREKUENSI
BIAYA
JADWAL KEGIATAN









7.       BUKU TAMU
NO
TANGGAL
NAMA
JABATAN/PEKERJAAN
KEPERLUAN
TANDA TANGAN








8.       BUKU KAS
NO
TANGGAL
URAIAN
DEBET
KREDIT
SALDO







9.       BUKU INVENTARIS BARANG
NO
TANGGAL PEMBELIAN/PENERIMAAN
ASAL BARANG
JUMLAH
HARGA (Rp)
KEADAAN
KETERANGAN








10.   BUKU IURAN ANGGOTA KELOMPOK
NO
NAMA
TANGGAL/BULAN
JUMLAH IURAN





11.   BUKU SIMPAN PINJAM
NO
NAMA
TANGGAL/BULAN
JUMLAH PINJAMAN (Rp)
ANGSURAN
I
II
III
IV









12.   BUKU SEKSI PENGOLAHAN TANAMAN
NO
NAMA
LUAS LAHAN (Ha) / LUBANG
JADWAL PELAKSANAAN
KOMODITAS
KETERANGAN
TGL PENGOLAHAN TANAH
TGL TANAM









  
13.       BUKU PEMILIKAN TANAMAN
NO
NAMA
TANAMAN PANGAN
TANAMAN PERKEBUNAN
TANAMAN KEHUTANAN
Padi
Jagung
Ketela
Salak
Apokat
Pisang
Pepaya
Jahe
Kunyit
Kopi
Cengkeh
Lada
Kelapa
Tembakau
Jati
Sengon
Mahoni
Suren





















Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

10 comments

Write comments
May 17, 2016 at 9:57 PM delete

oke , terima kasih telah berkunjung @Muhammad Asni

Reply
avatar
August 1, 2016 at 10:01 PM delete

trimakasih banyak infonya kawan..

Reply
avatar
September 7, 2016 at 10:18 AM delete

Terima kasih sudah berkunjung @rikardus mite

Reply
avatar
November 7, 2016 at 10:50 AM delete This comment has been removed by the author.
avatar
September 9, 2017 at 12:45 PM delete

* Adakah anda memerlukan pinjaman segera?
* Bayaran balik bulanan bermula dalam tempoh 8 bulan selepas anda telah mengutip pinjaman di akaun bank anda.
* Kadar faedah yang rendah 2%
* Tempoh pembayaran balik jangka panjang (1-30 tahun).
* Terma pinjaman fleksibel dan bayaran bulanan.
* Berapa lamakah diperlukan untuk membiayai? Selepas mengemukakan permohonan pinjaman
Anda boleh mengharapkan jawapan awal kurang dari 24 jam, dan ***.
*** Pembiayaan dalam tempoh 72-96 jam selepas menerima maklumat yang kami perlukan.
dari awak
 
Hubungi kami sekarang
E-mel: fastloanfirm3@gmail.com

 
TERBAIK TERBAIK,
Mr.Anthony Smith.
Syarikat Pinjaman Cepat
E-mel fastloanfirm3@gmail.com

Reply
avatar
February 12, 2018 at 6:25 AM delete

Do you need Personal Loan?
Business Cash Loan?
Unsecured Loan
Fast and Simple Loan?
Quick Application Process?
Approvals within 24-72 Hours?
No Hidden Fees Loan?
Funding in less than 1 Week?
Get unsecured working capital?
Email us:urgentloan22@gmail.com
Application Form:
=================
Full Name:................
Loan Amount Needed:.
Purpose of loan:.......
Loan Duration:..
Gender:.............
Marital status:....
Location:..........
Home Address:..
City:............
Country:......
Phone:..........
Mobile / Cell:....
Occupation:......
Monthly Income:....
Email us (urgentloan22@gmail.com)

Reply
avatar
March 17, 2021 at 6:53 AM delete

Terima kasih banyak, Saya suka.

Reply
avatar

Silahkan memberi komentar yang membangun EmoticonEmoticon